Desta Gugat Cerai Natasha Rizky, Warganet Galau

LifeStyle —Jumat, 19 May 2023 13:35
    Bagikan  
Desta Gugat Cerai Natasha Rizky, Warganet Galau
Desta dan Natasha Rizky.*(FOTO: instagram)

POSTPANGANDARAN,- Kabar mengejutkan kembali datang dari dunia hiburan Indonesia. Deddy Mahendra Desta atau biasa dipanggil Desta dikabarkan baru saja menggugat istrinya, Natasha Rizku usai 10 tahun menikah.

Desta dan Caca, menikah pada 21 April 2013 lalu. desta mengajukan permohonan cerai di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Kabar ini pun sontak membuat heboh warganet dan membuat nama keduanya menjadi trending topic di media sosial selama beberapa hari.

Baca juga: Beckham Siap Sambut Musim Baru Usai Libur Sebentar

Desta mengajukan gugatan cerai secara diam-diam pada tanggal 11 Mei 2023 ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Siding perdana untuk perceraian Desta dan Caca dijadwalkan akan dilaksanakan pada 29 Mei 2023.

Akibat dari berita ini membuat banyak pertanyaan tentang alasan perceraian dari keduanya. Rumah tangga Desta dan Caca pun tidak pernah terkena isu miring dan di kenal sebagai keluarga yang harmonis. (PARISAINI R ZIDANIA)

Baca juga: PT KAI Rubah Jadwal Keberangkatan Kereta

Editor: Zizi
								
    Bagikan  

Berita Terkait