Resep Cemilan Enak, Cara Membuat Union Ring ala Rumahan Gurih dan Krispi

Kuliner —Minggu, 25 Jul 2021 17:03
    Bagikan  
Resep Cemilan Enak, Cara Membuat Union Ring ala Rumahan Gurih dan Krispi
Resep Cemilan Enak, Cara Membuat Union Ring ala Rumahan Gurih dan Krispi/pinterest

PANGANDARAN, DEPOSTPANGANDARAN

Membuat cemilan sendiri tentunya akan lebih enak dan sehat, kamu juga bisa menggunaan bahan seadanya yang ada di dapurmu.

Salah satu makanan yang enak dan bikin semua orang suka adalah Onion Rings atau BAwamg Bombay Krispi

Baca juga: Drama Korea The Devil Judge Episode 8 Sub Indo, Pelanggaran Hukum yang Teduh


Baca juga: Ikatan Cinta Malam Ini, Terungkap Elsa Bayar Sumarno agar Tidak Bersaksi untuk Andin


Bahan-bahan yang digunakan sangatlah mudah dan cara pembuatanya juga sangat mudah dan sederhana.

Berikut ini Cara Membuat Onion Rings ala PostMalang

Baca juga: Ramalan Zodiak Besok Senin 26 Juli 2021, Capricorn Mulai Nyaman, Leo Berdamai dengan Keadaan

Baca juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Minggu 25 Juli 2021, Pisces Harapan Palsu Scorpio Masalah Besar

Bahan :

2 Buah bawang Bombay

250 gr Tepung Krispy

125 Air

Penyedap Rasa

Minyak Goreng Secukupnya

Baca juga: href="https://postpangandaran.com/hiburan/2479/drama-korea-voice-4-episode-12-sub-indo-penyerangan-di-hutan-pulau-vimo" title="Drama Korea Voice 4 Episode 12 Sub Indo, Penyerangan di Hutan Pulau Vimo" style="color: #0000ff;">Drama Korea Voice 4 Episode 12 Sub Indo, Penyerangan di Hutan Pulau Vimo

Baca juga: Link Streaming Drama Korea Nevertheless Episode 6 Sub Indo 19+, Hari yang Kembali Indah

Cara membuat Onion Rings

Iris bawang bombay membentuk lingkaran dan lepas satu persatu hingga menyerupai bentuk cincin.

Buat adonan tepung basah dengan cara mencampur Tepung Kentucky Crispy dengan 120 ml air (1/2 gelas air).

Tuang Sisa Tepung

Baca juga: Drama Korea Voice 4 Episode 12 Sub Indo, Penyerangan di Hutan Pulau Vimo

Baca juga: Link Streaming Drama Korea Nevertheless Episode 6 Sub Indo 19+, Hari yang Kembali Indah

Masukkan bawang bombay yang sudah diiris ke dalam adonan tepung basah.

Kemudian letakkan di atas sisa  Tepung kering dan balurkan bawang bombay dengan tepung satu per satu hingga merata.

Goreng dengan minyak panas dan api sedang hingga matang kuning. Keemasan lalu tiriskan.

Sajikan selagi hangat.

Editor: Ajeng
								
    Bagikan  

Berita Terkait